
Apa yang harus dilakukan? Kalau mau keluar dari kemelut di atas, jawabannya adalah REVOLUSI BELAJAR. Ganesha Operation menerapkan Revolusi Belajar berdasarkan teori-teori pendidikan mutakhir sehingga belajar selaras dengan cara kerja otak. Hal ini membuat siswa mampu meraih prestasi spektakuler dengan nilai rapor dan UN yang tinggi sehingga sukses masuk SMP/SMA/PTN pilihan. Dalam revolusi belajar ini GO sangat memperhatikan MODALITAS dan DOMINASI OTAK.